Program Kreatifitas Mahasiswa Itenas

PROKIMNAS adalah program yang dilaksanakan untuk mewadahi kreativitas mahasiswa/i dalam bidang inovasi berlandaskan sains dan teknologi.

LOGIN

01

Pengumpulan Proposal

Periode pengumpulan proposal ide kreatif mahasiswa

16 Oktober - 16 November 2023

02

Desk Evaluation

Tahap evaluasi kelayakan proposal yang diajukan mahasiswa

23 November 2023

03

Presentasi

Lolos desk evaluation harus mepresentasikan ide proposalnya

28 - 29 November 2023

04

Pengumuman Pemenang

Pengumuman yang lolos PROKIMNAS 2022

06 Desember 2023

05

Presentasi Progress

Presentasi Progress dari proposal yang sudah disetujui

16 - 17 Januari 2024

06

Laporan Akhir

Pengumpulan laporan akhir yang sudah diperbaiki

17 Februari 2024

Kategori PROKIMNAS

Kegiatan ini dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa Itenas Bandung dengan konsep beregu/tim (3-5 orang)

  • PKM-RE (Riset Eksakta)

    Pengamatan mendalam berbasis iptek untuk mengungkap informasi baru bidang Eksakta

  • PKM-RSH (Riset Sosial Humaniora)

    Pengamatan mendalam berbasis iptek mengungkap informasi baru bidang Sosial Humaniora dan Seni

  • PKM-K (Kewirausahaan)

    Produk iptek sebagai komoditas usaha mahasiswa

  • PKM-PI (Penciptaan IPTEK)

    Solusi IPTEK (teknologi/manajemen) bagi mitra profit

  • PKM-KC (Karsa Cipta)

    Karya berupa hasil konstruksi karsa yang fungsional

  • PKM-KI (Karya Inovatif)

    Karya berupa hasil karya fungsional inovatif solutif skala penuh, berbasis iptek, siap diproduksi masal

  • PKM-AI (Artikel Ilmiah)

    Artikel ilmiah hasil kegiatan akademik mahasiswa

  • PKM-VGK (Video Gagasan Konstruktif)

    Isu SDGs dan isu Nasional

  • PKM-PM (Pengabdian Masyarakat)

    Solusi iptek (teknologi/manajemen) bagi mitra non profit

  • PKM-GFK (Gagasan Futuristik Konstruktif)

    Karya tulis memuat ide berupa konsep perubahan di masa depan

Bagaimana cara mendaftar kegiatan PROKIMNAS ?

Kegiatan ini dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa Itenas Bandung dengan konsep beregu/tim

Buku Panduan PROKIMNAS


Buku Panduan Sistem Prokimnas